Jika hari ini mereka sedang membaca buku, suatu hari nanti mereka akan membaca dunia dengan mengunjunginya secara langsung. Dukungan kita sangat berarti bagi mereka.
*Foto kegiatan belajar di salah satu sekolah yang dibangun PKPU Human Initiative di Sittwe, Myanmar.
#CaringSolution
#HumanInitiative
#PKPUHumanInitiative
#LoveRohingya
#LoveRefugee
#HelpRefugee
EmoticonEmoticon